Perjalanan Menjadi Seorang Blogger Pemula Banyak Hal Yang Di Jumpai


Lika-liku seorang blogger pastinya sangat banyak beban rintangan yang harus di lalui dan untuk menuju sukses dalam menghasilkan uang dari blog serta faseh dalam membuat blog memang memerlukan perjalanan panjang apa lagi mengawalinya dari nol sebagai blogger pemula membutuhkan waktu panjang bahkan hingga bertahun-tahun sebab ini ada banyak tingkat kesulitan yang di hadapi. tidak heran jika sudah banyak blogger-blogger putus di tengah jalan tidak melanjutkan aktifitas ngeblognya lagi hingga blog yang telah di buat selama berbulan-bulan bahkan bertahun-tahun terbengkelai tidak ada update artikel terbaru hingga mengambil jalur lain mencari kegiatan selain menjadi blogger.

Perjalanan Menjadi Seorang Blogger Pemula
Blogger
Dari pemikiran banyak orang yang awam memang iming-iming menjadi blogger sukses itu sangat mudah  tapi yang sebenarnya untuk menjadi orang sukses menghasikan uang dari cara menjadi blogger sangat berat dan pasti ada tingkat kesulitan yang akan di lalui dari mulai merasa jenuh , bosan pasti akan di hadapi rasa sabar pun akan hilang di karenakan penghasilan tak kunjung datang sedangkan semua yang telah di jalani ini membutuhkan uang seperti keperluan langganan internet , bayar tagihan listrik belum lagi laptop, komputer cpu nya rusak dan lain sebagainya.

Tujuan para pemula biasanya yang di fikirkan adalah membuat blog yang menghasikan uang yang berlimpah dan itu di lakukan dengan tidak berfikir panjang dahulu tanpa mengetahui tahap-tahap apa saja yang harus di lakukan terdahulu yang pada intinya bagaimana cara membuat blog padahal hal tersebut memang akan menyita waktu yang panjang melelahkan sampai lupa makan, mandi setiap harinya tak luput duduk di depan komputer  terus menerus.



Memang ini sudah menjadi perjalanan setiap blogger tapi untuk menjalani semua agar tidak mehadapi rintangan yang banyak dan kesulitan sebaiknya mengatur tahapan yang akan di lakukan dahulu dan yang terbaik jika ada sekolah ngeblog atau tempat belajar bisa langsung ke ahlinya ini sangat sarankan sebab dengan begitu akan lebih mempercepat menguasai dan tidak akan menyita waktu yang panjang jadi cara buat blog yang menghasikan uang itu sangat beda jauh dengan cara belajar sendiri melalui internet yang di tuntut harus terus mencari artikel tentang cara membuat blog setiap harinya berpindah-pindah blog mencari panduan cara ngeblog terus padahal cara seperti ini yang akan menyita waktu yang panjang dan melelahkan.

Jujur saya sendiri untuk membuat blog dan menghasikan uang  itu hanya dari google adsense dan ini saya belajar cuma melalui internet dengan selalu membaca artikel tentang cara ngeblog yang menghasilkan uang dan hasilnya tampilan blog cuma seperti ini sederhana banget serta artikelnya pun saya buat semampu saya pada intinya tidak copy paste blog lain alhamdulillah saya sampai bisa di terima adsense memerlukan waktu yang panjang hampir dua tahun dan memang menyita waktu yang panjang dan tingkat kesulitan pada saat itu seo blog dan artikel sulit dan kurangnya ide serta kurang panjang artikel saya terlalu pendek jadi pada saat daftar google adsense berkali-kali di tolak mentah-mentah dan saya terus berusahan mendaftar sampai ahkirnya di terima dengan full adsense untuk itu memang dalam mencari pengalaman di bidang blogger sangat membutukan waktu cukup sekian terima  kasih.

Artikel Terkait

Perjalanan Menjadi Seorang Blogger Pemula Banyak Hal Yang Di Jumpai
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email